Postingan

Resume ke 1

Gambar
Senin, 19 Juni 2023 Angkatan ke ; 29 Nar-sum        ; Dr. Wijaya Kusumah M.Pd Moderator.   ; Bunda Raliyanti Materi.          ; Menulis Setiap Hari  Meski penat dan ngantuk berat, aku tetap berusaha menyimak WAG sampai tuntas. Aku malu pada diri, yang tak bisa membagi waktu dengan baik. Bagaimana tidak, dalam materi yang sama, ini kali kedua aku mengikuti nya. Di KBMN 28, aku ikut, persis seperti ini. Saat itu, aku betul-betul tak bisa berbuat apapun tentang "apa yang harus kulakukan setelah mengikuti materi dengan baik ?"  Blog....? Aku tidak pernah kenal. Aku tak tahu, apa-apa tentang blog dan blogger.  Aku hanya diam, dan berusaha mencari bantuan tentang bagaimana caranya aku harus membuat blog. Alhasil, tugas 1,2 dan 3 hanya tersimpan di word laptop yang aku punya. Dr. Wijaya Kusumah, adalah orang yang baru aku kenal dari jarak jauh, bahkan, sampai saat ini, belum pernah bersua secara langsung. Tetapi dari sekian banyak tulisannya, sungguh menjadi bom yang luar biasa bagi

TM ke 25 KBMN 28

Gambar
TM ke 25 KBMN 28 POIN BUKU PADA KENAIKAN PANGKAT Dr. Imron Rosidi M.Pd Senin, 6 Maret 2023  Catatan Pinggir Musiroh Muki

TM ke 23 KBMN 28

Gambar
TM ke 23 KBMN 28 MENERBITKAN BUKU SEMAKIN MUDAH DI PENERBIT INDI Raimundus Brian Prasetyawan S.Pd Rabu, 1 Maret 2023 Catatan Pinggir Musiroh Muki  

TM ke 22 KBMN 28

Gambar
  TM ke 22 KBMN 28 MENGIRIM TULISAN KE MAJALAH SUARA GURU Catur Nurrohamn M.Pd Senin, 27 Pebruari 2023 Catatan Pinggir Musiroh Muki  

TM ke 19 KBMN 28

Gambar
  TM ke 19 KBMN 28 MENULIS BUKU AJAR Dr. Mudafiatun Isriyah M.Pd Senin , 19 Pebruari 2023 Catatan Pinggir Musiroh Muki

TM ke 16 KBMN 28

Gambar
  TM ke 16 KBMN 28 BUKU CERITA DIGITAL Nur Dwi Yanti S.Pd Senin,  13  Pebruari 2023

TM ke 27 KBMN 28

Gambar
  TM KE 27 KBMN 28 MEMBUAT COVER BUKU YANG MENARIK Jum'at, 10 Maret 2023 CATATAN PINGGIR MUSIROH MUKI      Entah kenapa tiba-tiba air mataku meleleh, menetes perlahan membasahi pipiku. Flyer yang diberikan sejak pagi tadi, menusuk jantung dan dadaku. Angka 27 adalah angka yang mengingatkan ku untuk segera mengejar ketertinggalan. Begitu banyak tugas yang belum dapat aku selesaikan dengan baik. Begitu jauh ketertinggalan ku dari teman-teman yang rata-rata usianya masih muda, cekatan dan cerdas. Meski nyaris putus asa, aku tetap berusaha, berusaha untuk melakukan hal yang terbaik dalam sisa usiaku. Aku ingin Ke ikut sertaan ku di KBMN 28 ini, menjadi momen terindah dan terbaik selama aku belajar mencari ilmu. Materi malam ini, adalah materi kelanjutan dari materi hari Rabu kemaren. "MEMBUAT BUKU YANG MENARIK" akan disajikan oleh narasumber yang handal di bidangnya. Bpk FAJAR TRI LAKSONO M.Pd. di dimoderatori oleh Ibunda LELY SURYANI S,Pd SD.  Sebagai salah satu peserta KBMN